Postingan

Raden Saleh

Gambar
 Lukisan Raden Saleh Raden Saleh Sjarif Boestaman atau yang dikenal sebagai Raden Saleh adalah pelukis Indonesia yang menjadi pionir seni modern Indonesia. Raden Saleh dikenal karena gaya lukisannya yang merupakan perpaduan romantisme dengan elemen yang menunjukkan latar belakang Jawa si pelukis.  Dikabarkan, terdapat beberapa lukisan Raden Saleh hilang dalam pameran seni kolonial di Paris pada tahun 1931. Lainnya, ada sekitar 30 karya Raden Saleh yang terkenal di Indonesia dan 6 diantaranya masuk dalam koleksi kepresidenan Istana Merdeka.  Berikut beberapa karya Raden Saleh yang terkenal:  1. Kebakaran Hutan  Lukisan Raden Saleh yang berjudul “Kebakaran Hutan” ini memiliki ukuran 300 x 396 cm dan dilukis pada tahun 1849.  Lukisan tersebut menggambarkan hewan liar yang "dikejar" oleh kebakaran hutan hingga ke bibir jurang. Lukisan tersebut berlatar belakang di Pulau Jawa. Lukisan itu merupakan hadiah Raden Saleh kepada Raja Belanda William III pada 1850. Lukisan itu dijual ke